Kebakaran Manggarai
Ibu Sutirah (65) berdiri di depan rumahnya terbakar. Menurut keterangannya, ia melihat api di gang 4, yang jaraknya sangat jauh, dan ia merasakan keheranan karena api begitu cepat melahap bangunan yang terpisah tiga gang dari rumahnya. Menurutnya hal ini disebabkan tidak adanya akses jalan utk pemadam kebakaran menjangkau pemukiman padat dengan bangunan yang berdekatan dan tidak adanya akses air hidran untuk upaya pemadaman. (foto: An Mei)

